Sebutkan Dan Jelaskan Bentuk Penyajian Tari

Sebutkan Dan Jelaskan Bentuk Penyajian Tari

1. Apa yang dimaksud dengan bentuk penyajian tari, sebutkan macam bentuk penyajian tari dan jelaskan! ​

Daftar Isi

1. 1. Apa yang dimaksud dengan bentuk penyajian tari, sebutkan macam bentuk penyajian tari dan jelaskan! ​


1.Tunggal (1 orang)

2.Berpasangan (2 orang)

3.Berkelompok (beberapa orang)


2. tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal tari berpasangan dan tari kelompok jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan conto tarinya​


Jawaban:

1. Tari Kreasi Tunggal yaitu tari yang diadaptasi dari tari tradisional tentu gerak dari tari kreasi tunggal ini hanya ada 1 penari dan gerak tari nya tidak bersifat baku. Contoh : Tari Legong Kreasi

2. Tari Kreasi Berpasangan di tarikan oleh dua orang/lebih yg saling berpasangan dan gerakan tari kreasi berpasangan nya juga tidak baku/tidak terikat dengan adat istiadat tertentu. Contoh : Tari Piring Kreasi

3. Tari Kreasi Berkelompok yaitu tari kreasi yang ditarikan oleh beberapa orang (kelompok) gerak nya pun tidak terikat aturan baku. Contohnya : Tari Tor-Tor Kreasi

Penjelasan: Semoga membantu. Terimakasih


3. sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian tari​


Jawaban:

tari tunggaltari berpasangantari berkelompok

Jawaban:

Tari tunggal : tari yg dilakukan oleh satu orang.

Tari berpasangan ( duet ) : tari yg dilakukan oleh 2 orang.

Tari berkelompok : tari yg dilakukan oleh beberapa orang yang gerakannya tidk selalu sama tetapi berhubungan.

Tari massal : tari yg di lakukan oleh beberapa orang dengan gerakan yg sama.

Penjelasan:

* Semoga Membantu *

:-)


4. Tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal, tari berpasangan dan tari kelompok, jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan contoh tarinya​


Jawaban:

Tari Kreasi adalah tarian yang gerakannya memiliki makna dan dilakukan seirama dengan alunan musik.

Tari tunggal adalah tari yang cara penyajiannya secara individu/tunggal.

Contoh :

1. Jawa Timur =

Tari Talendhek

Tari Gandrung

Tari Jejer

2. Jawa Tengah   =

Tari Gambyong

Tari Cokek

Tari Bondan

Tari berpasangan adalah tari yang ditarikan secara berpasangan/2 orang.

Contoh :

1.  Sumatra Utara  =

Tari Serampang Dua Belas

2.  Sumatra Barat   =

Tari Payung

Tari Piring

Tari kelompok adalah tari yang dilakukan dengan cara berkelompok/ lebih dari 2 orang.

Contoh :

1.    Aceh    =

Tari Saman

Tari Ranup Lampuan

2.   Bali  =

Tari Kecak

Penjelasan:

Maaf kalau salah..

#BelajarBersamaSpadoonKing


5. sebutkan dan jelaskan 4 bentuk penyajian tari tradisional ?​


Jawaban:

Tari tunggal : tari yg dilakukan oleh satu orang. Tari berpasangan ( duet ) : tari yg dilakukan oleh 2 orang. Tari berkelompok : tari yg dilakukan oleh beberapa orang yang gerakannya tidk selalu sama tetapi berhubungan. Tari massal : tari yg di lakukan oleh beberapa orang dengan gerakan yg sama.

Penjelasan:

#jadikan jawaban terbaik

Jawaban:

Tari tunggal : tari yg dilakukan oleh satu orang. Tari berpasangan ( duet ) : tari yg dilakukan oleh 2 orang. Tari berkelompok : tari yg dilakukan oleh beberapa orang yang gerakannya tidk selalu sama tetapi berhubungan. Tari massal : tari yg di lakukan oleh beberapa orang dengan gerakan yg sama.

Penjelasan:

SEMOGA MANFAAT DAN MEMBANTU YA...


6. bentuk penyajian tari ada 3 sebutkan dan jelaskan


traitional, klasik, modern

7. sebutkan dan jelaskan tari berdasarkan bentuk penyajiannya​


Jawaban:

Jenis-jenis tarian di Indonesia menurut bentuk penyajiannya dibedakan menjadi beberapa macam, antara lain:

1. Tari Tunggal (Solo)

2. Tari Berpasangan (Duet)

3. Tari Kelompok

4. Tari Massal

Masing-masing bentuk penyajian tari ada keterkaitannya satu sama lain, misalnya bentuk tunggal bisa menjadi bentuk bersama yang dilakukan oleh banyak penari, tetapi tari tunggal yang menggambarkan tokoh dari suatu cerita tidak tepat untuk tari massal, misalnya Tari Gatutkaca, Tari Gambiranom. Demikian juga bentuk tari yang berpasangan bisa menjadi bentuk bersama teman-teman dilakukan oleh beberapa pasang penari.

1. Tari Tunggal

Tari tunggal adalah tari yang disajikan dan dibawakan oleh satu orang penari, baik perempuan maupun laki-laki. Pada bentuk tunggal ini, gerak tarinya bisa merupakan penggambaran dari suatu obyek tertentu (binatang, kegiatan manusia), bisa juga penokohan dari suatu cerita (penggambaran seorang tokoh dalam cerita tertentu). Dalam membawakan tari tunggal, seorang penari dapat lebih bebas dari mengungkapkan ekspresinya, tanpa harus penari lainnya dan dibutuhkan rasa percaya diri yang tinggi serta harus mengisi ruang pentas yang disediakan untuk menari. Adapun materi yang perlu dipersiapkan dalam membawakan tari tunggal antara lain:

Sebuah. Memahami karakter dan isi tema tari

b. Manguasai ragam gerak sesuai susunan susunan tarinya (koreografinya)

c. Manguasai irama dan ruang pentas

d. Rasa percaya diri yang tinggi

Macam-macam bentuk tari tunggal:

· Tari Putri

o Gambyong

o Golek Manis

o Kukila

o Merak

o Golek Tirtakencana

o Manipuri / Manipuren

o Bondhan

· Tari Putra Karakter Alus

o Gambiranom (lanyap)

o Gunungsari (luruh)

o Pamungkas (luruh)

o Kiprah Dewakumara (lanyap)

o Bromastra (lanyap)

o Menak Koncar

· Tari Putra Karakter Gagah

o Kuda-Kuda

o Jemparingan

o Jaranan

o Prawiraguna

o Eko Prawira

o Gatutkaca Gandrung

2. Tari Berpasangan / Duet

Tari Berpasangan adalah tari yang dilakukan oleh dua orang penari dengan karakter yang tidak selalu sama, tetapi yang terpenting adalah gerakannya saling berhubungan atau ada keterpaduan jalinan gerak antara, dapat ditarikan dengan sesama jenis maupun jenis jenis. Sebagai persiapan dalam membawakan bentuk tari berpasangan sama dengan persiapan dalam membawakan tari tunggal ditambah yang penting adalah keterlatihan dengan pasangan / pasangan tari untuk mewujudkan keserasian atau keharmonisan. Pada tari tradisi seni, tari berpasangan dibedakan menjadi:

§ Jenis Wireng

Beksan wireng berasal dari kata wira (perwira) dan aeng yaitu prajurit yang unggul. Tari ini menggambarkan ketangkasan dalam latihan perang dengan menggunakan senjata atau alat perang.

Ciri-ciri jenis wireng antara lain:

§ Tidak mengambil dari suatu cerita

§ Kostum / busana sama

§ Karakter sama

§ Menampilkan tema heroik / perang / keprajuritan

§ Perangnya tidak terlihat yang kalah dan yang menang / sama kuat

Beberapa contoh tari berpasangan jenis wireng:

1. Retna Tinandhing (Putri)

2. Panji Kembar (Putra Alus)

3. Bandayuda (Putra Gagah)

4. Lawung (Putra Gagah)

5. Bogis Kembar (Putra Gagah)

§ Jenis Pethilan

Tari jenis pethilan merupakan tarian yang mengambil dari kisah-kisah pewayangan.

Ciri-ciri jenis pethilan antara lain:

§ sebagian dari suatu cerita

§ Kostum / busana tidak selalu sama

§ Karakter tidak selalu sama

§ Tidak selalu menampilkan tema heroik atau perang

§ Pada tema heroik terlihat jelas siapa yang kalah dan siapa yang menang

Beberapa contoh tari berpasangan jenis pethilan:

ü Karakter putri endhel dan putri endhel (perang)

Srikandhi Mustakaweni

ü Karakter putri alus dan putri endhel (perang)

Adaninggas Kelaswara

ü Karakter putri endhel dan putra gagah (perang)

1. Srikandhi Cakil

2. Srikandhi Buriswara

ü Karakter putri dan putra alus (erotik)

1. Karonsih

2. Lambangsih

3. Enggar-enggar

4. Driasmara

ü Karakter putra alus dan putra gagah (perang)

1. Sancaya Kusumawicitra

2. Bambangan Cakil

ü Karakter putra gagah dan putra gagah (perang)

1. Handaga Bogis

2. Anila Prahastha

3. Anoman Cakil

4. Gatutkaca Antareja

3. Tari Kelompok

Tari kelompok adalah tari yang dilakukan oleh beberapa penari dimana antara penari yang lain dengan gerakan yang berbeda, meskipun geraknya tidak sama tetapi gerakan tersebut ada hubungan yang merupakan jalinan untuk mencapai keterpaduan. Jadi dalam kelompok tari kelompok ini penyajiannya berbeda sekali dengan tari tunggal, maupun tari massal.

Kelompok tarif menjadi dua, yaitu:

1. Tari Kelompok tanpa dialog

Contoh: Tari Bedhaya, Tari Srimpi

2. Tari Kelompok menggunakan dialog

Tarif kelompok menggunakan dialog dibagi menjadi dua, yaitu:

Sebuah. Berdialog Prosa

Contoh: Wayang Orang

b. Berdialog tembang

Contoh: Langendriyan

4. Tari Massal

Tari massal adalah tari yang dilakukan oleh banyak penari dengan ragam gerak yang sama, dan antara penari satu dengan penari yang lain, tidak ada jalinan gerak yang saling melengkapi. Dalam tari massal ini, busana / kostum bisa sama / seragam, juga berbeda dan mungkin juga ada penari dengan pola lantai yang berlainan.

Contoh:

Tari Gambyong

Tari Golek

Tari Jaranan

Tari Wanara

dan lain sebagainya.


8. Tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal tari berpasangan dan tari kelompok jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan contoh tarinya​


Jawaban:

Jenis tari (Tari tunggal, berpasangan, kelompok, masal dan drama tari) serta cara membuat proposal tari kreasi Jenis tari – jenis tari menurut penyusunan dan penyajian dibagi menjadi beberapa bagian diantaranya sebagai berikut : #1. Tari tunggal Tari tunggal adalah jenis tari yang dimainkan mutlak oleh seorang penari. Hal ini berarti bahwa si penari harus mempunyai kemampuan trampil dalam ...

Penjelasan:


9. 35. Sebutkan dan Jelaskan tari berdasarkan bentuk penyajiannya​


Jawaban:

mana ikau ih

Penjelasan:

mana. ikau ih


10. Sebutkan dan jelaskan 5 Bentuk penyajian tari berdasarkan jumlah penarinya?​


Jawaban:

Tari tunggal : ditarikan 1 orang

tari berpasangan : ditarikan 2 orang (laki - laki dengan laki - laki, perempuan dengan perempuan, atau laki - laki dan perempuan)

tari kelompok : ditarikan lebih dari 2 orang.

Penjelasan:

semoga membantu


11. Sebutkan dan jelaskan tiga bentuk penyajian Tari​


Tiga bentuk penyajian tari adalah tari tunggal atau tari solo, tari berpasangan, dan tari berkelompok.

Pembahasan

Seni tari adalah suatu cabang seni yang menggunakan gerak tubuh manusia dan ekspresi wajah yang berirama untuk menyampaikan suatu ide, gagasan, atau kisah kepada penontonnya. Berdasarkan bentuk penyajiannya, seni tari dapat dibagi menjadi tiga jenis, yaitu tari tunggal, tari berpasangan, dan tari kelompok.

Tari tunggal adalah tari yang ditarikan (ditampilkan) oleh satu orang saja, baik berjenis kelamin perempuan atau laki-laki. Tari tunggal juga kadang disebut dengan tari solo. Contoh tari yang merupakan tari tunggal adalah Tari Trunajaya, Tari Topeng, Tari Ngremo, Tari Kendangan, dan Tari Panji Sumirang.

Tari Berpasangan adalah tari yang ditarikan secara berpasangan (dua orang), baik pasangan laki-laki dengan perempuan, laki-laki dengan laki-laki, maupun perempuan dengan perempuan. Contoh tari yang merupakan tari berpasangan adalah Tari Bambangan Cakil, tari Oleg Tambulilingan, tari Payung, dan tari Karonsih.

Tari kelompok adalah tari yang ditarikan secara berkelompok, setidaknya tiga orang atau lebih. Contoh tari yang merupakan tari kelompok adalah Tari Janger, Tari Kecak, dan Tari Saman.

Pelajari lebih lanjutMateri tentang seni tari https://brainly.co.id/tugas/6908665Materi tentang komponen pokok seni tari https://brainly.co.id/tugas/13346672Detail jawaban

Kelas: 3

Mapel: Seni Budaya

Bab: 5

Kode: 3.19.5

#AyoBelajar


12. sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian tari​


Jawaban:

1. Tari Tunggal

Kelompok tari pertunjukan yang hanya ditarikan oleh seorang penari digolongkan sebagai tari tunggal. Akan tetapi, tari tunggal tidak mutlak harus ditarikan oleh seorang penari. Ada tari tunggal yang sering ditarikan oleh beberapa penari, misalnya, tari Gambyong dari Jawa Tengah dan tari Tenun dari Bali.

2. Tari Berpasangan atau Duet

Tari berpasangan atau duet adalah tarian yang dibawakan oleh dua penari. Untuk tarian duet tersebut, penari dapat berpasangan sejenis (pria dengan pria atau wanita dengan wanita) atau berpasangan tidak sejenis (pria dengan wanita). Setiap penari dalam tari berpasangan mempunyai peran tersendiri. Penari satu dengan yang lain saling melengkapi atau memiliki kaitan erat dalam pengolahan gerak tarinya. Dalam penyajiannya, jumlah penari tari berpasangan tidak mutlak harus dua orang saja. Tari berpasangan dapat disajikan oleh beberapa pasang penari, seperti, penyajian tari Payung dari Sumatera.

3. Tari Kelompok

Dalam tari kelompok, dikenal tari massal dan drama tari. Tari massal dibawakan oleh banyak penari. Gerakan setiap penari tidak saling berkaitan dan tidak saling melengkapi satu sama lain. Jadi, tari massal pada dasarnya hanya merupakan tari bersama atau berkelompok tanpa ada kaitan erat dari segi tatanan gerak. Namun, sekarang posisi penari atau pola lantai tari massal diatur sedemikian rupa sehingga meningkat nilai artistiknya.

Karya tari yang sering ditarikan secara massal dan telah digarap posisi penarinya, misalnya, tari Giring-Giring dari Kalimantan, tari Ratoh Talo dari Aceh, dan tari Merak dari Jawa barat. Drama tari juga disebut dengan istilah teater tari. Dalam pertunjukan drama tari atau teater tari disajikan cerita lengkap atau sebagian (fragmen). Pertunjukan tersebut tersusun atas adegan demi adegan atau babak demi babak. Dalam setiap adegan, minimal ditampilkan dua tokoh cerita di samping pemeran-pemeran pembantu


13. tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal tari berpasangan dan tari kelompok Jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan contoh tarinya​


Jenis tari (Tari tunggal, berpasangan, kelompok, masal dan drama tari) serta cara membuat proposal tari kreasi Jenis tari – jenis tari menurut penyusunan dan penyajian dibagi menjadi beberapa bagian diantaranya sebagai berikut : #1. Tari tunggal Tari tunggal adalah jenis tari yang dimainkan mutlak oleh seorang penari. Hal ini berarti bahwa si penari harus mempunyai kemampuan trampil dalam ... contohnya tari pendet Bali

semoga membantu

Jawaban:

tari Topeng malangan

(bapang)

Penjelasan:

maaf klo salah


14. Sebutkan dan jelaskan 4 bentuk penyajian tari traditional


Jawaban:

Tari tunggal, tarian yang hanya dilakukan oleh seorang penari.Drama tariTari berpasangan atau duet, adalah tari yang dilakukan 2 penari.tari kelompok, adalah tarian secara massal oleh beberapa penari.

semoga bermanfaat ilmunya :)


15. Sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian seni tari


a.       Kegiatan yang dirancang untuk mengubah bahan alamiah menjadi benda-benda alam. Dikemukakan oleh Raymon Piper.

b.      Dalam arti yang seluas-luasnya, seni meliputi setiap benda yang dibuat oleh manusia untuk dilawankan dengan benda-benda dari alam. Dikemukakan olehHospers.


16. sebutkan dan jelaskan salah satu bentuk penyajian dalam sebuah tari!​


1. Tari Tunggal :  Tari tunggal adalah tari yang dipentaskan oleh satu orang penari saja .

Contoh : Tari Gatotkaca berasal dr Gandrung, Jawa Tengah.

Tari Gambir Anom berasal dari Jawa Tengah.

Tari Panji Semirang berasal dr Bali.

Tari Gambyong berasal dr Surakarta, Jawa Tengah.

Tari Topeng Kelana berasal dari Jawa Barat.

2. Tari Massal : Tari massal adalah tari yang dibawakan oleh lebih dari satu orang penari tanpa ada unsur saling melengkapi.

Contoh : Tari Saman – Aceh.

Tari Tor-Tor – Sumatera Utara.

Tari Datun – Kalimantan Timur.

Tari Baris Gede –Bali.

Tari Kecak – Bali

Semoga membantu..


17. 1. Apa yang dimaksud dengan bentuk penyajian tari, sebutkan macam bentuk penyajian tari dan jelaskan! 2. Jelaskan fungsi Rias tari! 3. Jelaskan fungsi Kostum tari! 4. Apa saja faktor pendukung tari dan jelaskan!​


1.-tari tunggal : tari yg cuman dilakuin 1 orang.

tari berpasangan / duet : tari yg dilakuin 2 org dg karakter yg nggak selalu sama. ...

-tari kelompok : tari yg dilakuin ama bbrp org yg gerakannya nggak selalu sama, tapi saling berhubungan.

-tari massal : tari yg dilakuin ama banyak org dg gerakan yg sama.

2.Membantu menunjukkan perwatakan atau karakter penari. Tata rias berfungsi melukiskan watak tarian dengan mengubah tampilan wajah penari menyangkut aspek usia, ras, bentuk wajah. ... Fungsi garis tidak sekedar menegaskan, tetapi juga menambahkan sehingga terbentuk tampilan yang berbeda dengan wajah asli pemain.

3.Fungsi kostum dalam pementasan teater. kostum memiliki fungsi menghidupkan karakter aktor (suku bangsa, usia, status sosial, Kepribadian). Kostum juga digunakan sebagai pembeda setting, artinya kostum dapat membedakan antara aktor satu dengan aktor lain. ... Kostum memberikan efek visual gerak dan dapat menambah keindahan.

4.-Desain dramatik

Desain dramatik adalah tahap-tahap emosional untuk mencapai klimaks dalam sebuah tari.

-Tema

Tema adalah ide persoalan dalam tari.

-Dinamika

Dinamika adalah segala perubahan di dalam tari karena adanya variasi-variasi di dalam tari tersebut .

-Tata rias, tata rambut dan tata busana tari

Adalah rias wajah, tata rambut (hairdo) dan busana yang dirancang dan dipakai khusus oleh penari untuk keperluan pementasan tari.

-. Tata Pentas

Adalah penataan pentas untuk mendukung

pergelaran tari, tata pentas bukan hanya untuk kepentingan pencapaian efek artistik namun juga berfungsi untuk membantu penciptaan suasana yang terkait dengan konsep tari.

-Tata Lampu

Tata lampu adalah seperangkat penataan lampu untuk keperluan pementasan tari yang fungsinya untuk penerangan, penciptaan suasan atau untuk memperjelas peristiwa pada suatu adegan.

-Tata Suara

Adalah seperangkat alat sumber bunyi untuk tujuan pengaturan musik untuk iringan tari.


18. sebutkan 3 bentuk penyajian seni tari berdasarkan jumlah penari,masing masing jelaskan​


Jawaban:

Tari tunggal adalah tari yang disajikan dan dibawakan oleh satu orang penari, baik perempuan maupun laki-laki.

Tari Berpasangan adalah tari yang dilakukan oleh dua orang penari dengan karakter tidak selalu sama, tetapi yang terpenting adalah gerakannya saling berhubungan atau ada keterpaduan jalinan gerak antara keduanya, dapat ditarikan dengan sesama jenis ataupun dengan lawan jenis.

Tari kelompok adalah tari yang dilakukan oleh beberapa penari dimana antara satu penari dengan penari yang lain gerakannya berbeda, meskipun geraknya tidak sama tetapi gerakan tersebut ada hubungan yang merupakan jalinan untuk mencapai keterpaduan.

Tari massal adalah tari yang dilakukan oleh banyak penari dengan ragam gerak yang sama, dan antara penari satu dengan penari yang lain, tidak ada jalinan gerak yang saling melengkapi.

Jawaban:

Tari tunggal adalah tari yang disajikan dan dibawakan oleh satu orang penari, baik perempuan maupun laki-laki.

Tari Berpasangan adalah tari yang dilakukan oleh dua orang penari dengan karakter tidak selalu sama, tetapi yang terpenting adalah gerakannya saling berhubungan atau ada keterpaduan jalinan gerak antara keduanya, dapat ditarikan dengan sesama jenis ataupun dengan lawan jenis.

Tari kelompok adalah tari yang dilakukan oleh beberapa penari dimana antara satu penari dengan penari yang lain gerakannya berbeda, meskipun geraknya tidak sama tetapi gerakan tersebut ada hubungan yang merupakan jalinan untuk mencapai keterpaduan.

Tari massal adalah tari yang dilakukan oleh banyak penari dengan ragam gerak yang sama, dan antara penari satu dengan penari yang lain, tidak ada jalinan gerak yang saling melengkapi.


19. sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian dalam tari


Tari tunggal : tari yang dilakukan oleh 1 0rang Tari berpasangan (duet) : tari yang dilakukan oleh 2 0rang Tari kelompok : tari yang dilakukan oleh beberapa orang yang gerakannya tidak selalu sama tetapi berhubungan Tari massal : tari yang dilakukan oleh beberapa orang dengan gerakan yang sama

20. Sebutkan dan jelaskan tari berdasarkan bentuk penyajiannya!​


Jawaban:

Tari tunggal, tarian yang hanya dilakukan oleh seorang penari.

Tari berpasangan atau duet, adalah tari yang dilakukan 2 penari.

tari kelompok, adalah tarian secara massal oleh beberapa penari.


21. Sebutkan 3 jenis tari menurut bentuk penyajiannya dan jelaskan!


Macam-macam Jenis Tari Berdasarkan Bentuk Penyajiannya

Tari Tunggal. Kelompok tari pertunjukan yang hanya ditarikan oleh seorang penari digolongkan sebagai tari tunggal. ...

Tari Berpasangan atau Duet. Tari berpasangan atau duet adalah tarian yang dibawakan oleh dua penari. ...

Tari Kelompok. Dalam tari kelompok, dikenal tari massal dan drama tari.

Jawaban:

tari topeng, tari kuda, dan tari goyang

Penjelasan:

berasal dari aceh, jawa, dan sulawesi


22. Sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian pada tari tradisi​


Jawaban:

▪️Tari tunggal : tari yang dilakukan oleh 1

▪️Tari berpasangan (duet) : tari yang dilakukan oleh 2 orang

▪️Tari kelompok : tari yang dilakukan oleh beberapa orang yang gerakannya tidak selalu sama tetapi berhubungan ▪️Tari massal : tari yang dilakukan oleh beberapa orang dengan gerakan yang sama

Jawaban:

1. tari tunggal:tari yg dilakukan oleh 1 orang

2. tari berpasangan (duet):tari yg dilakukan oleh 2 orang

tari

Penjelasan:

semoga membantu:))


23. sebutkan jenis tari tradisional berdasarkan bentuk penyajian tari dan jelaskan perbedaannya​


...........

..................

......

.....


24. Sebutkan dan jelaskan 4 bentuk penyajian tari tradisional


Jawaban:

tari tunggal : tari yg dimainkan oleh 1 orang saja.

tari berpasangan / duet : tari yg dilakukan bersama.

tari kelompok : tari yg dilakulan oleh beberapa orang.

tari massal : tari yg ditarikan pad panggung atau di depan orang banyak(pertunjukan menari)


25. tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal,tari berpasangan dan tari kelompok jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan contoh tarinya​


Jawaban:

Bentuk Penyajian Tari Kreasi di bagi menjadi :

a. Tari tunggal.

Tari tunggal merupakan tari yang disajikan oleh seorang penari, meskipun tidak jarang tari tunggal ditampilkan lebih dari satu penari.

Contoh jenis tari tunggal antara lain adalah: Tari topeng Kedok dan Tari Nyai Dasimah (Betawi), Tari Petruk Jalan Sehat (Jawah Tengah).

b. Tari berpasangan.  

Tari berpasangan merupakan tarian yang disajikan oleh dua orang penari atau lebih secara berpasangan dan satu dengan lainnya saling berkaiatan (ada respon). Tari berpasangan sering dikaitkan dengan tema pergaulan dan perang.

Contohnya: Cokek Onde-Onde (Betawi), Tari Alang Tabang (Sumatra Barat).

c. Tari kelompok.

Tari kelompok merupakan suatu tarian yang dilakukan lebih dari satu penari. Tari Kelompok dapat dibedakan menjadi dua yaitu Tari Massal dan Drama Tari. Tari massal merupakan jenis tari yang dilakukan secara berganda. Tari massal dilakukan oleh banyak penari dengan ragam gerak yang sama antara penari yang satu dengan penari yang lainnya, tidak ada jalinan gerak yang saling melengkapi.

Contohnya : Tari Saman dan Tari Kecak

Penjelasan:

Jenis Penyajian Tari Kreasi.

Sebuah sajian tari biasanya menggambarkan suatu peristiwa atau keadaan tertentu, baik yang mengambil dari sebuah cerita tertentu maupun tidak. Darama tari merupakan salah satu bentuk penyajian tari yang mengambil sebagian atau seluruh cerita, dengan alur cerita atau susunan adegan cerita yang runtut. Drama tari merupakan salah satu bentuk penyajian tari yang dilakukan secara kelompok. Dalam menyusun atau menata sebuah karya tari, penyajian tari dapat dilakukan scara tunggal, berpasangan, dan kelompok.

Semoga Terbantu dan Tetap Semangat Belajar Ya

Jadikan sebagai jawaban terbaik

terima kasih


26. Sebutkan dan jelaskan bentuk iringan dalam penyajian tari Tolong di jawab.terimakasih


Jawaban:

iringan internal dan iringan eksternal dan eksesoris

Penjelasan:

maaf kalo salah


27. 45. Tari kreasi bisa disajikan dalam bentuk tari tunggal, tari berpasangan dan tari kelompok,jelaskan bentuk penyajian tersebut serta sebutkan contoh tarinya!​


Assalamualaikum saya akan mencoba membantu ya

Penjelasan:

Tari Tunggal Adalah =

Tari tunggal adalah sebuah bentuk dari tarian yang dimana dilakukan oleh seorang penari yang dimana penari tersebut haruslah mampu untuk memiliki kemampuan yang sangat baik terhadap tarian. bisa diartikan juga tari tunggal adalah tari yang ditarikan oleh seorang diri.

Berikut adalah 5 contoh tarian tunggal beserta asalnya :

1. Tari Gambir Anom : berasal dari jawa tengah. Tari ini menonjolkan sisi romantis yang bercerita tentang seorang anak Arjuna yang tengah dmabuk cinta.

2. Tari Jaipong : berasal dari Karawang, Jawa Barat. Penari akan menari dengan memegang kedua ujung selendang di media tangannya.

3. Tari Srimpi : berasal dari Keraton Kasultanan Mataram. Tari ini digunakan saat pengangkatan sultan menuju tahtanya.

4. Tari Legong : berasal dari Bali. Musik yang mengiringi ialah musik gamelan dari Bali dengan alunan musik yang khas. Lantunan musik akan serentak dengan gerak-gerakan dari sang penari.

5. Tari Kancet Lasan : berasal dari Kalimantan Timur tepatnya Dayak Kenyah. Tari yang menceritakan tentang burung Enggang, yang dilihat dari perilakunya, keperkasaannya hingga sikap ketika sedang terbang.

Tari Berpasangan Adalah =

Tari berpasangan adalah jenis tari yang dimainkan oleh 2 orang secara berpasangan. Pasangan dalam tari ini dapat berlawanan jenis atau sesama jenis.

Contoh tari berpasangan :

> Tari Serampang Dua Belas : Riau sumatra barat.

> Tari zapin : Riau.

> Tari Bedhaya, Jogjakarta.

> Tari Gambyong, Jawa Tengah.

Tari berpasanagan adalah =

Tari yang ditarikan secara berkelompok bisa ditrikan oleh laki laki maupun perempuan.

Berikut ini adalah contoh tari tradisional Indonesia yang dilakukan secara berkelompok:

1. Tari Saman. Bagi kita orang Indonesia pasti tidak asing dengan tari saman.  

2. Tari Kecak. Tari Kecak adalah salah satu tari tradisional yang berasal dari Pulau Bali.  

3. Tari Janger.  

4. Tari Bedhaya Ketawang.  

5. Tari Serimpi.  

Semoga bermanfaat jika bermanfaat jadikan jawaban terbaik ya wassalamualaikum.

#Semarakramdhan


28. sebutkan tiga jenis tari menurut bentuk penyajiannya dan jelaskan​


Jawaban:

1.tari nguri:untuk menghibur

2 tari kupu-kupu:untuk di pentaskan di festival tari dunia

3.tari Garuda Nusantara: menceritakan keagungan,kegagahan burung garuda


29. Sebutkan dan jelaskan 3 bentuk penyajian tari yang anda ketahui


Jawaban:

seni tari dapat di bagi menjadi tiga jenis, yaitu tari tunggal, tari berpasangan, den tari perkelompok

Penjelasan:

tari tunggal : tari tunggal,yaitu tari yang hanya di sajikan oleh seorang penari baik itu perempuan atau laki laki

tari berpasangan : tari berpasangan, yaitu tari yang penyajiannya bawakan oleh 2 orang penari baik laki" dan perempuan atau sesama jenis

tari perkelompok : tari perkelompok, yaitu tari yang di penyajiannya di bawakan secara perkelompok

maaf kalau jawaban saya salah.


30. Sebutkan dan jelaskan bentuk penyajian tari kreasi


Tari kreasi adalah salah satu bentuk dari aliran seni tari yang memiliki beberapa bentuk penyajian dalam penampilan karya tarinya. Dalam tari kreasi, berikut adalah beberapa bentuk dari penyajian karya tarinya:

Tari tunggal: jenis penyajian tari kreasi yang hanya menggunakan satu orang penari saja untuk mementaskan seluruh gerak tarinya sehingga penari tersebut memiliki kebebasan lebih untuk mengekspresikan keindahan yang ada pada gerak tarinya.Tari berpasangan: jenis penyajian tari kreasi yang menggunakan dua orang penari untuk mementaskan gerak tarinya. Kedua penari ini akan saling mengisi untuk menciptakan keharmonisan gerak karena kedua penari tersebut akan melakukan gerak tari yang berbeda-beda.Tari kelompok: jenis penyajian tari kreasi yang menggunakan lebih dari dua orang penari untuk mementaskan gerak tarinya. Sama seperti tari berpasangan, para penari juga akan menciptakan keharmonisan gerak karena adanya perbedaan gerak yang ada pada masing-masing penari.

Pembahasan

Tari kreasi adalah salah satu jenis aliran dalam seni tari yang merupakan hasil pengembangan dari suatu tari daerah dengan tujuan untuk mengikuti perubahan dan perkembangan zaman. Unsur utama dari tari kreasi adalah memprioritaskan eksplorasi gerak dan juga kreativitas dari para penarinya. Oleh karena itu, gerak tari yang ada pada tari kreasi cenderung bebas karena tidak ada aturan atau pola gerak yang mengikat pada gerak tari kreasi. Selain itu, iringan lagu yang ada pada tari kreasi juga bisa menggunakan lagu modern. Tujuan utama dari tari kreasi adalah untuk menciptakan penampilan karya tari yang bisa dinikmati oleh masyarakat luas.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang jenis tari kreasi

https://brainly.co.id/tugas/6304343

Materi tentang contoh tari kreasi di Indonesia

https://brainly.co.id/tugas/29513386

Materi tentang ciri tari kreasi dareah

https://brainly.co.id/tugas/28428887

Detail jawaban

Kelas: 7

Mapel: Seni Budaya

Bab: 5 - Elemen Dasar Gerak Tari

Kode: 7.19.5

#AyoBelajar 


Video Terkait

Kategori seni