Contoh Akulturasi Kebudayaan Hindu Budha Islam

Contoh Akulturasi Kebudayaan Hindu Budha Islam

Contoh akulturasi kebudayaan Hindu, Budha, dan Islam

Daftar Isi

1. Contoh akulturasi kebudayaan Hindu, Budha, dan Islam


Contoh akulturaasi budaya Islam dengan Hindu Buddha di Indonesia adalah : Bangunan arsitektur pada masjid Demak. Makam Raja - Raja Islam Mataram di Komplek Makam Imogiri. Seni ukir seperti pada kaligrafi pada bangunan di Kraton Yogyakarta


2. contoh akulturasi budaya hindu-budha dan islam


islam memiliki bangunan dengan ukiran yang unik dan hindu buddha memiliki candi dan pura

3. apa saja contoh akulturasi antara budaya indonesia dengan budaya hindu budha dan apa saja contoh akulturasi antara budaya indonesia dengan budaya islam?


Akulturasi antara indo dn hindu budha : Candi, Masjid (Laksamana chengho),

4. jelaskan tentang akulturasi kebudayaan hindu budha ,islam dan indonesia beserta contohnya


percampuran antara dua atau lebih budaya tanpa menghilangkan ciri khas budaya itu sendiri...

5. Tentang akulturasi kebudayaan islam, hindu, dan budha


Alkulturasi adalah dua unsur kebudayaan bertemu dan dapat hidup berdampingan serta saling mengisi dan tidak menghilangkan unsur-unsur asli dari kedua kebudayaan tersebut. unsur-unsur kebudayaan Hindhu-Budha yang masuk ke Indonesia diterima dan diolah serta disesuaikan dengan kondisi kehidupan masyarakat Indonesiatanpa menghilangkan unsur-unsur asli. munculnya pengaruh Hindhu-Budha di Indonesia dapat dilihat dari: seni bangunan, seni rupa contoh seni rupa india pada candi Borobudur,dll

semoga membantu ^_^
kebudayaan hindu dpt menbedakan budha "gm mna.

6. 3 akulturasi budaya hindu-budha dengan islam


filsafat,pemerintahan,dan wayang maaf kalau kurang tepat ..

7. Bagaimana akulturasi antara kebudayaan Hindu Budha dengan budaya islam


Akulturasi kebudayaan Indonesia dan Islam itu juga mencakup unsur kebudayaan Hindu-Budha. Perpaduan kebudayaan Indonesia dan Islam, antara lain dapat dilihat sebagai berikut:

Seni Bangunan. Misalnya bangunan makam. Makam sebagai hasil kebudayaan zaman Islam mempunyai ciri-ciri perpaduan antara unsur budaya Islam dan unsur budaya sebelumnya, seperti berikut ini;

Fisik Bangunan. Pada makam Islam sering kita jumpai bangunan kijing atau jirat (bangunan makam yang terbuat dari tembok batu bata) yang kadang-kadang disertai bangunan rumah (cungkup) di atasnya. Dalam ajaran Islam tidak ada aturan tentang adanya kijing atau cungkup.
1. Perpadun antara tradisi lokal dengan kebudayaan Hindu-Budha terlihat pada sistem kepercayaan, filsafat, pemerintahan, seni bangunan, seni rupa, seni sastra, dan sistem kalender.
2. Perpaduan antara tradisi lokal, Hindu-Budha, dan Islam terlihat pada seni bangunan seperti makam dan masjid, seni rupa, aksara, seni sastra, sistem pemerintahan, sistem kalender, dan filsafat seperti aliran kebatinan serta filsafat jawa.
3.Dalam hal kekuasaan raja, ajaran Hindu-Budha sangat mengagungkan kedudukan seorang raja, sedangkan ajaran islam tidak. Karena dalam ajaran agama Islam, semua manusia di mata Tuhan memiliki kedudukan yang sama atauyang membedakannya hanya karena taqwanya.

8. akulturasi dan asimilasi kebudayaan hindu - budha dan islam


ada pada struktur bangunan masjid kudus

9. berikan contoh akulturasi budaya hindu budha n islam di nusantara


contohnya dalam arsitektur bangunan menara kudus, dan adanya istilah kejawen di jawa

10. sebutkan beberapa contoh akulturasi kebudayaan hindu-budha yang berlaku di masyarakat islam?


Jawaban:

Islam memiliki bangunan dengan ukiran yang unik dan hindu buddha memiliki candi dan pura


11. kebudayaan islam yang berakulturasi hindu budha di sekitar rumah


Jawaban:

masjidmenaramakamjadikan jawaban tercerdas:)

12. jelaskan tentang akulturasi kebudayaan Hindu-Budha ,Islam dan Indonesia beserta contohnya


akulturasi budaya di indonesia kebanyakan melalui sistiim perkawinan oleh orang² yg tinggal di pesisir pantai

13. contoh akulturasi antara kebudayaan lokal, hindu-budha, dan islam dalam kaligrafi


Seni ukir islam (kaligrafi) dikuirkan pada bangunan2 seperti candi

14. wujud akulturasi kebudayaan Hindu Budha Islam


seni bangunan (bangunan masjid dan keraton), seni ukir, aksara dan seni sastra, tradisi dan upacara, sistem kalender, bidang hukum, konsep kekuasaan dikerajaan kerajaan islam.

semoga membantu =D

15. Apa arti akulturasi, beri contoh akulturasi budaya Hindu – Budha dengan Islam dan akulturasi budaya setempat dengan Islamisasi​


Jawaban:

Penjelasan:

Artikulasi adalah perubahan rongga dan ruang dalam saluran suara untuk menghasilkan bunyi bahasa. Daerah artikulasi terbentang dari bibir luar sampai pita suara, dimana fonem-fonem terbentuk berdasarkan getaran pita suara disertai perubahan posisi lidah dan semacamnya.

Macam Contoh Alkulturasi Hindu Budha

Contoh Akulturasi Seni Aksara dan Sastra

Akulturasi kebudayaan dari negara India masuk Indonesia kemudian mempengaruhi perkembangan dari seni sastra di Indonesia. Seni sastra yang berbentuk seperti tembang ataupun puisi dan bisa juga berbentuk prosa. Seni sastra bisa dibedakan jadi 3 bentuk, yaitu :

Jenis-Jenis dari Manusia Purba dengan ditemukan di Indonesia

Asal Usul dari Nenek Moyang dari Bangsa Indonesia

Sejarah Masuknya ajaran agama Islam ke Indonesia

Kitab Ramayana dan juga Mahabarata adalah salah satu dari kitab Kepahlawanan dan lumayan dikenal di Indonesia. Perkembangan seterusnya yakni dari kitab-kitab itu lalu muncul sebuah seni pertunjukan yang bernama Wayang Kulit. Nah, seni pertunjukan dari Wayang ini telah terkenal sekali terutama di Pulau Jawa, nilai-nilai dalam pertunjukan itu bersifat Edukatif. Dan menariknya adalah kalau cerita-cerita pada pertunjukan wayang itu berasal dari negara India tetapi wayangnya asli dibuat oleh orang Indonesia. Contoh tersebut adalah bentuk akulturasi kebudayaan dari nusantara dengan kebudayaan hindu budha.

Contoh Akulturasi Seni Bangunan

Akulturasi kebudayaan dari nusantara dan kebudayaan hindu budha terlihat dalam seni bangunan, seperti contoh bangunan candi-candi kerajaan Hindu Budha di Indonesia. Bentuk candi tersebut adalah bentuk akulturasi antara unsur kebudayaan dari India dengan kebudayaan Nusantara. Unsur asli kebudayaan dalam seni bangunan adalah bentuknya punden berundak.

Contoh Akulturasi Seni Rupa dan Seni Ukir

Seni rupa dengan seni ukir adalah contoh akulturasi kebudayaan nusantara dengan kebudayaan hindu budha. Pengaruh akulturasi pada bidang seni Rupa dengan Seni ukir itu bisa dilihat dari  relief-relief candi. Contoh dari relief di dinding Candi Borobudur yakni adalah pahatan riwayat hidup Sang Buddha, pada sekitar relief itu terdapat sebuah relief berbentuk burung merpati dan juga rumah panggung dan itu adalah ciri khas unsur kebudayaan Indonesia. Disamping itu adajuga relief kala makara dengan memiliki motif binatang dan tumbuh-tumbuhan.

Contoh Akulturasi Sistem Kepercayaan

Pada awalnya bangsa Indonesia merupakan menyembah roh dari nenek moyang, namun sesesudah masuk pengaruh kebudayaan dari India, kepercayaan yang memang teah dianut yakni animisme tak hilang jika dilihat dari fungsi candi yang ada di Indonesia.

Di India, candi fungsinya adalah untuk tempat pemujaan. Tetapi, di Indonesia disamping utnuk tempat pemujaan, namun, juga dipakai sebagai tempat pemakaman raja-raja. Dari penjelasan diatas, bahwa memang ada perpaduan kebudayaan yakni fungsi candi di India dan juga tradisi pemujaan roh dari nenek moyang serta sebagai pemakaman di Indonesia.

Contoh Akulturasi Sistem Pemerintahan

Pada awanya sistem pemerintahan diIndonesia bersifat sederhana, dimana rakyat mengangkat pemimpin menjadi kepala suku. Dengan riteria : seorang yang senior, punya kesaktian, dapat membimbing, ekonominya lebih, punya wibawa serta arif. Tetapi sesudah pengaruh kebudayaan India masuk, sistem kepercayaan lama tak hilang begitu saja.

Karena pemimpin-pemimpin yang memang telah ada selanjutnya diangkat jadi seorang raja dengan kekuasaannya yakni kerajaan. Bukti dari akulturasi kebudayaan Nusantara dengan kebudayaan Hindu Budha pada bidang pemerintahan bisa dilihat dari syarat seorang bisa menjadi seorang raja, yaitu harus mempunyai kesaktian danjuga wibawa. Raja dengan kesaktian dinila punya  kedekatan dengan para dewa.

Contoh Akulturasi Bidang Arsitektur

Arsitektur pada bidang Arsitektur seperti bentuk bangunan keagamaan yakni banyak candi yang  terkenal di masa Hindu Budha. Contohnya : Candi Tikus, Candi Sewu, Candi Gedong Song,Candi Cetho, Candi Jatulanda dan sebagainya.

Contoh Akulturasi Seni Pertunjukan

Akulturasi padaseni pertunjukan yakni sepertipada pertunjukan seni wayang. Pertunjukan tersebut sudah dikenal di Indonesia dari sejak zaman prasejarah. sekarang ini, pertunjukanwayang biasa dikaitkan dengan magis seperti pemujaan nenekmoyang melalui bayangan dari bentuk wayang. Disamping itu, lakon pewayangan juga banyak bercerita tentang petualangan dan juga kepahlawanan. Contohnyayakni “murwakala dan juga dewi sri’.

SEMOGA MEMBANTU


16. Berilah contoh akulturasi yang damai antara budaya lama hindu-budha dengan budaya islam


tradisi sadranan di desa, tradisi mitoni, sekaten, nyewu, dan lain lain.


semoga membantu
kesenian wayang..
arsitektur tempat ibadah..
upacara" adat..

maaf kalau salah..

17. Akulturasi antara pengaruh hindu budha dengan budaya islam Adalah...


Akulturasi antara pengaruh budaya Hindu, budaya Budha dengan budaya Islam adalah bisa dilihat dari seni sastra. Selain itu bentuk akulturasi juga bisa dilihat dari seni perwayangan. Juga bisa dilihat dari bentuk bangunan, seperti masjid Demak, seni ukir pada keraton Yogyakarta, dan lain sebagainya.

Pembahasan

Akulturasi budaya adalah perpaduan budaya antara budaya satu dengan budaya lain dengan tidak menghilangkan keaslian dari masing-masing budaya. Di Indonesia karena kerajaan Hindu merupakan kerajaan yang masuk pertama kali di Indonesia, maka tidak heran banyak peninggalan kerajaan Hindu yang bisa dilihat hingga sekarang, begitu pula dengan kerajaan Budha. Selanjutnya karena kerajaan Islam masuk belakangan, agar penyebaran Islam mudah diterima, maka kebudayaan sebelumnya seperti budaya Hindu dan Budha masih dipertahankan. Dari situlah menjadi salah satu alasan terjadinya akulturasi budaya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang akulturasi Islam dengan budaya lokal https://brainly.co.id/tugas/18011798

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4


18. tuliskan 5 contoh hasil akulturasi budaya islam dengan hindu budha


1) sistem kepercayaan
2) filsafat
3) seni wayang
4) pemerintahan
5) seni bangunan
6) seni rupa
7) relief
8) seni sastra
9) sistem kalender
10) Candra Sangkala.seni rupa
.relief
.seni sastra
.seni bangunan
.filsafat

19. Berikan contoh akulturasi budaya agama Hindu-Budha dengan islam


candi prambanan

candi borobudur

patung


20. Akulturasi kebudayaan islam dan hindu-budha


contohnya masjid agung demak yang dimana dalam mesjid agung demak tersebut menggunakan akulturasi antara budaya islam dan hindu karena pada salah satu bangunan tersebut ada yang menggunakan arsitektur hindu


maaf kalau lain


21. Beri 2 contoh hasil akulturasi budaya islam dengan budaya yang sudah ada sebelumnya [Hindu-Budha] !​


Jawaban:

Contoh akulturasi antara Islam dengan Hindu adalah Masjid Menara Kudus. Masjid Menara Kudus fungsinya sebagai masjid sementara ciri fisiknya menyerupai bangunan pura pada agama Hindu. Wayang juga merupakan contoh akulturasi kebudayaan Jawa dengan India.

Jawaban:

1. Bentuk arsitektur bangunan Masjid Agung Demak. Masjid ini memiliki bentuk atap dan menara yang berbentuk tumpang seperti bentuk pura dan candi.

2. Kesenian wayang. Kesenian wayang yang tadinya berkisah tentang tokoh-tokoh heroik (kepahlawanan) dari India kemudian di adaptasi untuk menyebarkan ajaran agama islam atau berdakwah. Para tokoh agama islam di jawa kemudian mengubah cerita kepahlawanan India menjadi cerita tentang keislaman.


22. resum akulturasi budaya hindu budha dan islam?


Bersamaan dengan masuk dan berkembangnya agama Islam, berkembang pula kebudayaan Islam di Indonesia. Unsur kebudayaan Islam itu lambat laun diterima dan diolah ke dalam kebudayaan Indonesia tanpa menghilangkan kepribadian Indonesia, sehingga lahirlah kebudayaan baru yang merupakan akulturasi kebudayaan Indonesia dan Islam. Akulturasi kebudayaan Indonesia dan Islam itu juga mencakup unsur kebudayaan Hindu-Budha. Perpaduan kebudayaan Indonesia dan Islam, antara lain dapat dilihat sebagai berikut: Seni Bangunan. Misalnya bangunan makam. Makam sebagai hasil kebudayaan zaman Islam mempunyai ciri-ciri perpaduan antara unsur budaya Islam dan unsur budaya sebelumnya, seperti berikut ini;

23. akulturasi kebudayaan hindu budha dengan kebudayaan lokal (islam)


Pembuatan kijing makam dengan cungkup di atasnya;
Penggantian kubah dengan atap tumpang untuk masjid;
Hiasan pada batu kubur yang meniru/menyerupai hiasan bingkai candi

24. akulturasi kebudayaan hindu budha dan islam


Akulturasi budaya ialah timbulnya budaya asing yang masuk ke wilayah tertentu dan lambat laun mulai di terima di wilayah itu sendiri tetapi tidak menghilangkan budaya dari wilayah itu sendiri

Pembahasan :

Akulturasi pada zaman dulu terjadi dalam kebudayaan hindu budha dan islam diantaranya :

Bangunan

- Makam : Makam pada saat itu membentuk seperti atap padahal tidak ada mewajibkan menggunakan itu tetapi mengikuti candi milik hindu-budha

- Masjid : Masjid di daerah jawa contohnya masjid demak yang atap nya bertingkat tingkat mengikuti atap pada kuil candi hindu-budha

Seni rupa

-Ukiran pada makam, candi , dll merupakan bagian dari kaligrafi islam yang menjadi hal biasa sekarang dimana mana membuktikan bahwa budaya itu di terima

Seni sastra

- Dimana tulisan tulisan yang berkembang di indonesia banyak yang dipengaruhi oleh budaya islam dan hindu-budha

Sistem pemerintah

- sistem pemerintah di indonesia biasannya adalah raja dalam bentuk kerajaan tetapi saat islam masuk banyak yang menjadi sultan dalam bentuk kesultanan berarti mereka menerima budaya ini

DI atas merupakan contoh akulturasi budaya hindu-budha dan islam

Pelajari lebih lanjut :

Apa itu akulturasi : https://brainly.co.id/tugas/1523188

Bentuk akulturasi masjid agung banten : https://brainly.co.id/tugas/28982674

Detail Jawaban    

Kode: 10.3.2

Kelas: X

Mata pelajaran: IPS / Sejarah

Materi: Bab 2 - Konsep Perubahan dan Keberlanjutan

Kata kunci : Akulturasi budaya hindu-budha dan islam

#tingkatkanprestasimu

25. 3 contoh wujud akulturasi budaya hindu budha dengan islam yaitu ?


Jawaban:

seni ukir(kaligrafi), kesenian wayang kulit, masjid yang didirikan di tepi barat alun alun


26. apa saja akulturasi budaya hindu budha dan islam


misalnya pada motif2 di hindu,,dipindhkan atau dibuat juga pada dinding2 masjid,,kan masjid2 islam jga bnyk motif2 sprti itu. .

27. Berikan 10 contoh akulturasi budaya Islam, Hindu dan Budha di Indonesia​


Contoh akulturaasi budaya Islam dengan Hindu Buddha di Indonesia adalah :

Bangunan arsitektur pada masjid Demak.Makam Raja - Raja Islam Mataram di Komplek Makam Imogiri.Seni ukir seperti pada kaligrafi pada bangunan di Kraton Yogyakarta.Sastra berupa Babad Tanah Jawa.Kesenian wayang.Kalender yang dibuat oleh Sultan Agung dengan mengadaptasi kalender hijriah dengan kalender Jawa.Ilmu Tasawut.Seni pahat dan ukir pada gapura.Kitab Suluk.Pada pemerintahan menggunakan sistem seperti Hindu buddha dengan kepala pemerintahan bergelar Sultan.Pembahasan :

Akulturasi adalah penggabungan dua kebudayaan berupa Islam dengan kebudayaan Hindu Buddha yang menghasilkan kebudayaan baru. Masukya Islam di Indonesia melalui cara damai dan tanpa adanya konfliik, maka dari itu untuk memudahkan Islam dapat diterima di masyarakat perlu pendekatan dengan menggunakan kebudayaan lama sebagai pedoman. Islam masuk melalui jalur perdagangan di pesisir Sumatera, kaum kaum muslim yang berasal dari Arab singgah dan bertempat tinggal sementara. Hal inilah yang memicu penyebaran kebudayaan islam sangat cepat dan ditambah lagi dengan adanya perkawinan antara penduduk lokal dengan penduduk muslim sehingga penyebarannya semakin luas. Selanjunya, islam disebarkan oleh para ulama di seluruh nusantara.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang akulturasi budaya Hindu Buddha dengan Islam brainly.co.id/tugas/13275066

Materi tentang agama Islam masuk di Indonesia melalui jalur brainly.co.id/tugas/4868135

----------------------------------------  

Detail Jawaban  

Kelas: 10 SMA

Mapel: Sejarah

Bab: Kerajaan - Kerajaan islam di Indonesia  

Kode: 10.3.5

Kata Kunci: Akulturasi Budaya, islam, hindu buddha


28. bentuk akulturasi budaya islam dengan hindu budha


adanya bangunan masjid demak yang berbentuk pura, padahal masjid itu sendiri merupakan tempat ibadah agam islam,

29. Akulturasi kebudayaan islam dan hindu-budha


Malam satu suro, tahlilan, grebeg maulid, skaten

30. contoh akulturasi budaya lokal hindu budha dan islam di indonesia


contoh tradisi daerah yang merupakan perpaduan unsur lokal, Hindu-Budha, dan Islam di Indoesia adalah : a) Upacara selamatan, pemberian nama selamat yang bertujuan untuk memberi keselamatan bagi penyelenggara / pemakai nama tersebut. b) Upacara bersih desa, agar desa bersih dan hasil pertanian melimpah.

Video Terkait

Kategori sejarah